Tag: Nganggur

  • Menko Polkam Jamin Dana Nasabah Aman Meski Rekening Nganggur Diblokir PPATK

    Menteri Koordinator Politik dan Keamanan (Menko Polkam) Budi Gunawan bersuara soal pemblokiran rekening nganggur atau berstatus dormant oleh Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Menurut dia, pemerintah akan menjamin dana nasabah jika terdampak kebijakan tersebut. “Kemenko Polkam akan berkoordinasi dengan PPATK dan stakeholder terkait untuk menjaga dan melindungi masyarakat, atas dana yang dimiliki dan…