Tag: Dana Umat

  • Rektor UNIDA Gontor Apresiasi Profesionalisme BAZNAS dalam Penyaluran Dana Umat

    Rektor University of Darussalam Gontor, Prof. Dr. K.H. Hamid Fahmy Zarkasyi, M.A.Ed., M.Phil., mengapresiasi profesionalisme Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) RI dalam menyalurkan zakat, infak, sedekah, dan dana sosial keagamaan lainnya untuk kesejahteraan umat. “Saya sangat mengapresiasi BAZNAS karena sudah sangat luar biasa kinerjanya. Saya mungkin ingin memberikan usulan, sebaiknya ada sedikit prioritas terhadap asnaf…