Tag: Aneh

  • Viral Pria Asal Jepang Simpan Jasad Ayahnya 2 Tahun, Tidak Mau Bayar Biaya Pemakaman

    Seorang pria di Tokyo, Jepang, diketahui menyembunyikan jenazah ayahnya di dalam lemari rumah selama dua tahun. Tindakan ini dilakukan untuk menghindari biaya pemakaman yang dianggap mahal. Nobuhiko Suzuki (56) dilaporkan belum membuka restoran miliknya selama satu minggu, yang kemudian menimbulkan kekhawatiran di kalangan tetangga. Mereka pun menghubungi polisi untuk melakukan pemeriksaan, seperti diberitakan Fuji News…